Untuk menjadi bangsa yang unggul, tegas Rerie, kita membutuhkan pemimpin yang memegang teguh nilai-nilai kebangsaan dan integritas yang tinggi.
Wakil rakyat dari dapil Jawa Tengah II (Jepara, Kudus, Demak) itu meyakini, hanya anggota partai politik yang berintegritas dan memahami serta mengaplikasikan nilai-nilai kebangsaan yang mampu memilih calon pemimpin yang berkualitas dan mampu membawa bangsa ini berdaya saing.
Page 2 of 2