Bakomubin adalah organisasi kemasyarakatan (ormas) Islam yang menaungi sejumlah mubalig. Organisasi ini didirikan pada 7 Juni 1996.
Saat ini, Bakomubin dipimpin oleh dua orang tenaga ahli utama Kantor Staf Presiden (KSP). Ali Mochtar Ngabalin menjabat sebagai ketua umum, sedangkan Ade Irfan Pulungan menjabat sekretaris jenderal.
(dhf/asa)
Page 2 of 2


