• Home
  • Tentang Kami
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
Partaiku.id
  • PDIP
  • GOLKAR
  • GERINDRA
  • DEMOKRAT
  • PKS
  • PKB
  • NASDEM
  • PAN
No Result
View All Result
  • PDIP
  • GOLKAR
  • GERINDRA
  • DEMOKRAT
  • PKS
  • PKB
  • NASDEM
  • PAN
No Result
View All Result
Partaiku.id
No Result
View All Result

Home Muhammad Farhan Bantah PSI soal RUU PDP Dihentikan: Deadlock

Muhammad Farhan Bantah PSI soal RUU PDP Dihentikan: Deadlock

by Partaiku 008
April 5, 2022
in Partai Nasdem, Partai Solidaritas Indonesia

Farhan mengatakan pihaknya sedang mendorong pemerintah untuk meyakinkan pimpinan Komisi I DPR agar mengajukan perpanjangan waktu pembahasan RUU PDP lagi ke pimpinan DPR.

Menurutnya, NasDem akan memperjuangkan agar pembahasan RUU PDP bisa mendapatkan waktu tambahan lagi.

“Saya satu-satunya fraksi yang mendukung pemerintah, tentu saja sudah selalu memperjuangkan ke pimpinan DPR RI agar diberi waktu perpanjangan. Jadi sekarang tergantung pimpinan Komisi I untuk mau mengajukan lagi enggak perpanjangan itu,” katanya.

BacaJuga

Muncul Bendera Bergambar Gajah, PSI: Logo Resmi Diumumkan Saat Kongres

NasDem Desak MPR Beri Penafsiran Konstitusional Terkait Putusan MK Soal Pemilu Terpisah

Sebelumnya, Juru Bicara DPP PSI Bidang TI dan Digital, Sigit Widodo, mendesak DPR untuk membahasnya kembali dan segera mengesahkan RUU PDP.

Ia mengklaim, penghentian pembahasan RUU PDP telah diungkapkan Farhan. Sigit menyebut langkah mundur ini sebagai kegagalan DPR melindungi warga negara Indonesia.

“Setelah menunda bertahun-tahun, sekarang DPR malah menghentikan pembahasan RUU yang sangat diperlukan untuk melindungi data pribadi Warga Negara Indonesia. DPR jadi Pemberi Harapan Palsu alias PHP. Rakyat Perlu PDP malah di-PHP-in DPR,” ujarnya dalam keterangan pers

Ia mengingatkan, data pribadi warga negara Indonesia saat ini marak diperjualbelikan untuk berbagai kepentingan yang tidak sesuai dengan penggunaan data tersebut.

Page 2 of 3
Prev123Next
Tags: #Muhammad Farhan Bantah PSI soal RUU PDP Dihentikan: Deadlock#Nasdem#PSI#RUU PDP#Sigit WidodoMuhammad Farhan
Previous Post

Herman Khaeron: Demokrat Kirim Tim ke Jatim, Usut Kekecewaan Kader soal Emil Dardak

Next Post

La Nyalla Mahmud Mattalitti Minta Luhut Setop Isu Tunda Pemilu: Publik Marah

Related Posts

Muncul Bendera Bergambar Gajah, PSI: Logo Resmi Diumumkan Saat Kongres

July 15, 2025
0

NasDem Desak MPR Beri Penafsiran Konstitusional Terkait Putusan MK Soal Pemilu Terpisah

July 8, 2025
0

NasDem Terima Dana Parpol dari Kemendagri, Nilai Bantuan Dinilai Masih Jauh dari Kebutuhan

July 4, 2025
0
  • Disclaimer
  • Hasil Sementara Polling Pilkada 2020
  • Indeks
  • Kode Etik
  • MFCTeam Network
  • Partaiku.id
  • Partaiku.id – Berita Partai Terlengkap
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Privacy Policy
  • Team
  • Tentang Kami

© 2020 Partaiku.id - Design by MFC.

No Result
View All Result
  • Disclaimer
  • Hasil Sementara Polling Pilkada 2020
  • Indeks
  • Kode Etik
  • MFCTeam Network
  • Partaiku.id
  • Partaiku.id – Berita Partai Terlengkap
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Privacy Policy
  • Team
  • Tentang Kami

© 2020 Partaiku.id - Design by MFC.