Sebelumnya, salat Idulfitri di JIS menjadi perbincangan publik karena dihadiri banyak orang. Pembahasan mengarah ke politik karena salat Id itu digagas Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.
Presiden Jokowi juga terseret perdebatan karena tahun ini tak salat di Jakarta. Jokowi memilih salat Id di Istana Kepresidenan Yogyakarta bersama keluarga dan sejumlah pegawai istana.
(dhf/DAL)
Page 2 of 2