Wiranto juga menyarankan mahasiswa untuk berdialog ketimbang demo yang direncanakan pada 11 April. Demo itu akan menyuarakan penolakan masa jabatan presiden tiga periode.
Wiranto mengaku siap bertemu dan berdialog dengan mahasiswa. Menurutnya, itu lebih baik daripada demo di jalan.
“Ketimbang panas-panas di jalan, lebih baik kita bicara di ruangan yang adem, ngomong, bicara,” kata Wiranto.
(dhf/bmw)
Page 2 of 2