Melalui upaya kaderisasi tersebut, PAN bertujuan menghasilkan kader-kader yang dapat menciptakan kondisi sosial dan politik melalui peraturan yang lebih menghargai hak perempuan melalui parlemen. Sebab, PAN menyadari kondisi sosial dan peraturan yang berlaku masih belum menghargai perempuan seutuhnya.
“Sekarang belum terlalu banyak yang mau menghargai perempuan, seperti patriarki dan lain sebagainya. Maka dari itu di sini saya mau memperjuangkan hak–hak wanita ini,” ungkapnya.
Page 2 of 2