“Kalau ada keingingan dari Partai Nasdem, silahkan saja dikomunikasikan dengan para pimpinan partai. Karena saat ini juga PKS telah melakukan koalisi dengan Partai Demokrat. Jadi silahkan berkomunikasi. Kalau saya pada prinsipnya siap dipasangkan dengan siapa selama itu untuk kemaslahatan Kabupaten Bandung,” ujarnya.
Page 2 of 2