Ketua Lembaga Pemenangan Pemilu DPC PKB Tangsel Kristianto menjelaskan, Tomi yang berstatus sebagai Lurah Cipayung telah mendaftarkan diri pada Rabu (2/10) malam. Sedangkan Bayuseta pada Kamis (3/10/2019).
Sementara untuk dua nama lainnya baru mendaftarkan pada Jumat (4/10/2019).
“Sampai saat ini kami belum memiliki calon yang diusung, makanya kita membuka pendaftaran dan membuka pintu seluasnya bagi putra putri terbaik Kota Tangsel,” kata Kristianto.
Page 2 of 2