• Home
  • Tentang Kami
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
Partaiku.id
  • PDIP
  • GOLKAR
  • GERINDRA
  • DEMOKRAT
  • PKS
  • PKB
  • NASDEM
  • PAN
No Result
View All Result
  • PDIP
  • GOLKAR
  • GERINDRA
  • DEMOKRAT
  • PKS
  • PKB
  • NASDEM
  • PAN
No Result
View All Result
Partaiku.id
No Result
View All Result

Home Izinkan Saya dan PKB Terus Lanjutkan Wacana Penundaan Pemilu

Izinkan Saya dan PKB Terus Lanjutkan Wacana Penundaan Pemilu

by Partaiku 003
April 22, 2022
in Partai Kebangkitan Bangsa

Izinkan Saya dan PKB Terus Lanjutkan Wacana Penundaan Pemilu

Partaiku.id – Wakil Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Jazilul Fawaid merespons pernyataan Ketua Umum PDIP Megawati Sukarnoputri, yang menegaskan Pemilu 2024 tidak bakal ditunda.

“Kami hormati sikap dan pandangan Ketum PDIP, yang tentunya kita perhatikan bersama.”

BacaJuga

PKB Soroti Inkonsistensi MK dalam Putusan Keserentakan Pemilu

Cak Imin Dorong Modernisasi Pesantren Lewat Reformasi Kurikulum dan Tata Kelola

“Ini bagian dari dinamika demokrasi hari ini,” kata Jazilul kepada wartawan, Kamis (21/4/2022).

Namun, Jazilul menyatakan secara pribadi, dirinya tetap akan melanjutkan wacana penundaan pemilu.

“Namun izinkan dengan segala hormat, PKB, khususnya saya pribadi, untuk terus melanjutkan wacana penundaan pemilu.”

“Sebab, penundaan dapat menjadi solusi bagi keadaan yang kurang baik akibat Covid-19 selama dua tahun ini,” tutur Wakil Ketua MPR tersebut.

Sebelumnya, Ketua Umum PDIP Megawati Sukarnoputri menegaskan, Pemilu 2024 tidak bakal ditunda.

Pemilu 2024, kata Mega, harus berjalan sesuai jadwal yang telah ditentukan.

“Saya tegas mengatakan sebagai ketua partai, no! Tak ada penundaan (pemilu) sama sekali.”

“Tetap berjalan dengan apa adanya,” kata Megawati dalam acara Kick Off Pembentukan BRIDA yang ditayangkan secara virtual, Rabu (20/4/2022)

Tags: Izinkan Saya dan PKB Terus Lanjutkan Wacana Penundaan Pemilu
Previous Post

Ketum PKB Soroti Kenaikan Harga Bahan Pokok

Next Post

PKS-Gerindra Masih Tolak Interpelasi Formula E

Related Posts

PKB Soroti Inkonsistensi MK dalam Putusan Keserentakan Pemilu

June 29, 2025
0

Cak Imin Dorong Modernisasi Pesantren Lewat Reformasi Kurikulum dan Tata Kelola

June 25, 2025
0

Gubernur Riau ke Inggris Jemput Investasi Hijau, Fraksi PKB: Bukan Liburan, Ini Misi Serius

June 22, 2025
0
  • Disclaimer
  • Hasil Sementara Polling Pilkada 2020
  • Indeks
  • Kode Etik
  • MFCTeam Network
  • Partaiku.id
  • Partaiku.id – Berita Partai Terlengkap
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Privacy Policy
  • Team
  • Tentang Kami

© 2020 Partaiku.id - Design by MFC.

No Result
View All Result
  • Disclaimer
  • Hasil Sementara Polling Pilkada 2020
  • Indeks
  • Kode Etik
  • MFCTeam Network
  • Partaiku.id
  • Partaiku.id – Berita Partai Terlengkap
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Privacy Policy
  • Team
  • Tentang Kami

© 2020 Partaiku.id - Design by MFC.